Bupati Instruksikan Semua Pejabat eselon II dan IIl Segera Aktivasi Email Laporan LHKPN

MANOKWARI- Bupati Manokwari, Demas Paulus Mandacan diwakili Asisten II Setda Manokwari, Mercy, mengintruksikan kepada semua eselon ll dan lll di lingkup pemkab Manokwari segera mengaktivasi email terkait Laporan harta kekayaan penyelenggara negara ( LHKPN) .

“Batas waktu untuk aktivasi email sampai 30 September 2018. Saya sarankan semua Pejabat Eselon ll dan lll segera ke lnspektorat untuk mengaktifkan email tersebut karena hal tersebut, karena menyangkut laporan harta kekayaan,” kata

LHKPN adalah daftar seluruh harta kekayaan penyelenggara negara yang dituangkan di dalam formulir LHKPN dan ditetapkan oleh Komisi Pemberantasan Korupsi ( KPK).

LHKPN tidak hanya mencakup harta seorang peyelenggara negara namun juga keluarga inti seperti pasangan dan anak yang masih menjadi tanggungan.

Baca Juga :   22 Booth Ramaikan UMKM Day Peringati Hari Bhakti Perbendaharaan Ke-19 Tahun di Manokwari

Pos terkait