Manokwari, kabartimur.com– Anggota DPRD Terpilih Kabupaten Manokwari dalam pemilu tahun 2024 periode 2024-2029 resmi dilantik oleh ketua pengadilan Negeri Manokwari di Hotel Aston Niu Manokwari, […]
Berita Terkini
Kategori: Papua Barat
Permudah Layanan, BPJS Kesehatan hadirkan Inovasi AMAN JKN
Manokwari, kabartimur.com– Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan, dalam perkembangannya terus menghadirkan inovasi-inovasi guna mempermudah akses layanan bagi peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Adanya inovasi […]
Bupati Manokwari Serahkan RANPERDA Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD Kepada DPRD untuk Dibahas
Manokwari, kabartimur.com– Pemerintah Kabupaten Manokwari menyampaikan Rancangan Peraturan Daerah (RANPERDA) tentang pertanggungjawaban pelaksanaan APBD kepada DPRD dengan dilampiri laporan keuangan yang telah diperiksa oleh BPK […]
Hasil Pemeriksaan BPK, Kabupaten Manokwari Raih WDP, DPRD Dorong Pemda Menata Kebījakan Pembangunan di Tahun 2024
Manokwari, kabartimur.com– Berdasarkan Laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBD Kabupaten Manokwari tahun 2023 yang disampaikan pemerintah daerah kepada DPRD pada tanggal 23 agustus 2024 dan berdasarkan surat […]
38 Anggota DPRD Manokwari Terpilih Dilantik Besok
Manokwari, kabartimur.com – Sebanyak 38 Anggota DPRD Kabupaten Manokwari terpilih periode 2024-2029 besok selasa 27 Agustus akan dilantik oleh ketua Pengadilan Negeri Manokwari di Hotel […]
TMMD Ke-121 Kodim 1801/Manokwari Resmi Ditutup
MANOKWARI, Kabartimur.com– Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-121 kodim 1801/ Manokwari resmi di tutup. Upacara penutupan TMMD dipimpin langsung oleh Pangdam XVIII Kasuari, berlangsung di […]
Berobat Di FKTP Dengan Lebih Mudah, Cepat Dan Nyaman
Manokwari, kabartimur.com– Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan terus berkomitmen dalam memberikan jaminan kesehatan bagi para peserta Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Dengan adanya jaminan kesehatan, […]
Dies Natalis Ke-22 Tahun Tutup Rangkaian PKKMB UNCRI Tahun Akademik 2024/2025
MANOKWARI, kabartimur.com– Universitas Caritas Indonesia (UNCRI) menggelar Dies Natalis yang Ke – 22 Tahun. Kegiatan ini dirangkaikan dengan acara penutupan Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa […]
905 Warga Binaan Pemasyarakatan Di Papua Barat dan Papua Barat Daya Terima Remisi HUT RI ke-79
Manokwari, kabartimur.com– Sebanyak 905 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) di Papua Barat dan Papua Barat Daya menerima remisi Hari Ulang Tahun (HUT) Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 […]
Personil dari Batalion Infanteri Yonif/761 Kibibor Akinting Kecelakaan, Ini Penyebabnya!
Manokwari, kabartimur.com– Personil dari Batalion Infanteri Yonif/761 Kibibor Akinting yang mengalami kecelakaan di wilayah Warmare pada Sabtu (17/8) pagi kini menjalani perawatan medis di Rumah […]
Tidak Ada Pos Lagi.
Tidak ada laman yang di load.










